Kenaikan Harga BBM, Dapat Komentar dari Warganet: Sempurna Sudah Derita Rakyat

- 31 Maret 2022, 18:53 WIB
Harga BBM jenis Pertamax akan naik pada April 2022.
Harga BBM jenis Pertamax akan naik pada April 2022. /Antara/Akbar Nugroho Gumay/

"Pertamax disetujui DPR naik Rp16.000, Pertalite gantikan Premium. Sempurna sudah derita rakyat," ujar warganet lainnya.

"Mungkin 'nanti' lama-lama Pertamax gantikan Pertalite jadi BBM penugasan," ucap warganet lainnya.

Baca Juga: Keren, Mahasiswa KKN IAIN Ternate dan Masyarakat 5 desa di Jailolo Produksi Minyak Goreng Dan Kripik

Jika kebijakan itu dilakukan, maka akan terjadi polemik yang begitu serius di kalangan masyarakat kelas bawah.

Belum lagi dengan situasi covid-19 yang menjadi penghalang atas pendapatan ekonomi rakyat.

Dengan begitu, maka masyarakat akan menjadi dilematis dengan kondisi yang ada saat ini.***

Baca Juga: Vladimir Putin Siap Perang Jika NATO Mengganggu Eksistensi Rusia: Kami Adalah Kekuatan Nuklir

Halaman:

Editor: Risman Lutfi

Sumber: Pikiran Rakyat Berita DIY


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah