Jelang Nataru 2023, Polisi Resmi Umumkan Akan Memulai Operasi Lilin Pada 23 Desember Besok

- 22 Desember 2022, 22:54 WIB
Ribuan personel gabungan mengikuti apel gelar pasukan Operasi Lilin Lodaya 2022 di Soreang, Kabupaten Bandung, Kamis 22 Desember 2022.
Ribuan personel gabungan mengikuti apel gelar pasukan Operasi Lilin Lodaya 2022 di Soreang, Kabupaten Bandung, Kamis 22 Desember 2022. /Pikiran Rakyat/Hendro Susilo Husodo

“Momentum Nataru selalu ditunggu-tunggu masyarakat Indonesia di setiap penghujung tahun dengan melaksanakan berbagai macam aktivitas kegiatan. Sehingga tentunya berimplikasi terhadap meningkatnya mobilitas masyarakat," ucapnya lagi.

Baca Juga: 5 Pemain Top Skor Liga 1 dan Harga Pasar Tertinggi

Di tahun ini, Listyo Sigit Prabowo menyatakan ada prediksi menyatakan lebih dari 44 juta orang akan turun ke jalan untuk periode Libur Natal dan Tahun Baru 2022.

“Sebagaimana hasil survei dari Kementerian Perhubungan bahwa diperkirakan akan ada 44,17 juta orang yang akan melaksanakan pergerakan atau aktivitas pada Nataru tahun ini,” katanya lagi.***

Halaman:

Editor: Mohamad Rizky Djaba

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah