Ibu Kota Negara Baru, Rocky Gerung: Indonesia akan bangkrut karena bikin mercusuar itu

- 17 April 2022, 13:22 WIB
Rocky Gerung
Rocky Gerung /Instagram @instalombok_/

SUARA HALMAHERA - Proyek pembangunan ibu kota negara baru yang terletak di Kalimantan timur semakin membuat polemik.

Hal itu disebabkan karena membutuhkan anggaran yang sangat besar, sementara kondisi ekonomi dan kehidupan sosial semakin terhimpit karena kebaikan BBM dan juga kebutuhan bahan pokok lainnya.

"Kita juga di dalam APBN tahun depan sudah mencadangkan belanja pembangunan ibu kota negara baru yaitu Rp27-30 triliun dalam rangka membangun infrastruktur dasar," kata Sri Mulyani usai rapat terbatas rancangan kerja pemerintah dan pagu indikatif tahun 2023 yang dipimpin Presiden Joko Widodo di Istana Kepresidenan dilansir dari Pikiran-Rakyat.com, Minggu 17 April 2022.

Baca Juga: Kabar Buruk: Palestina Kembali Diserang Tentang Israel, Ini Sikap Kecaman Indonesia

Baca Juga: Berkunjung Dengan Agenda Safari Ramadhan, Oki Setiana Dewi Terkesima Dengan Keindahan Maluku Utara

Tenggarong, Kaltim (ANTARA) - Pemerintah Kabupaten Kutai Kartanegara (Pemkab Kukar), Provinsi Kalimantan Timur melakukan proses revisi Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW) dengan mengacu pembangunan Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara, setelah IKN ditetapkan pada sebagian daerah ini.

Pemerintah Kabupaten Kutai Kartanegara (Pemkab Kukar), Provinsi Kalimantan Timur Juga bersiap dan menyesuaikan diri serta bermitra demi keberlangsungan pembangunan IKN.

"Sebagai kabupaten yang menyatakan siap bermitra dengan IKN Nusantara, kami langsung menyesuaikan diri dalam setiap rancangan pembangunan yang tentunya mengacu ke IKN Nusantara," kata Sekretaris Kabupaten Kukar Sunggono dilansir dari Antaranews.com, Minggu 17 April 2022.

Baca Juga: Soal Kejadian 11 April, Rocky Gerung: Ade Armando Mengalami Kekerasan Karena Ia Dikenal Sebagai Buzzer

Halaman:

Editor: Risman Lutfi

Sumber: Pikiran Rakyat Antara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah