Petani Indonesia Mayoritasnya Masih Dibawah Garis Kemiskinan

- 17 Februari 2021, 23:27 WIB
Petani memanen padi di Desa Limpok, Kecamatan Krueng Baruna Jaya, Kabupaten Aceh Besar, Aceh, Selasa, 2 Februari 2021.
Petani memanen padi di Desa Limpok, Kecamatan Krueng Baruna Jaya, Kabupaten Aceh Besar, Aceh, Selasa, 2 Februari 2021. /Antara Foto/Ampelsa/ANTARA FOTO

Suhariyanto pun menegaskan, bahwa petani Indonesia tidak hanya sebagai produsen, tapi juga konsumen.

"Jika harga kebutuhan yang harus dibayarkan petani meningkat, pendapatan petani ikut tergerus oleh inflasi," jelas Suhariyanto.

Tauhid Ahmad selaku Direktur Eksekutif lembaga kajian ekonomi INDEF mengatakan bahwa kesejahteraan petani harusnya lebih mendapatkan perhatian.

"Apakah kita harus membela petani atau konsumen, atau petani yang juga konsumen. Saya melihat di negara-negara maju keberpihakan pada para petani harus lebih tinggi. Kalau pertanian menjadi prasyarat untuk menjadi negara maju, maka kesejahteraan petani harus bisa ditingkatkan," imbuh Tauhid.***

Halaman:

Editor: Firmansyah Usman

Sumber: m.rri.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah