Profil dan Gambar Sirkuit Jerez, Lintasan Maut Dean Berta Vinales

- 26 September 2021, 07:55 WIB
Dean Berta Vinales, telanta muda yang meninggal di sirkuit jerez
Dean Berta Vinales, telanta muda yang meninggal di sirkuit jerez /Lazarus Sandya Wella/Instagram @worldsbk

Sirkuit Jerez memiliki 13 tikungan yang menjadi tantangan tersendiri untuk pembalap, mereka harus menaklukan delapan tikungan ke arah kanan dan 5 tikungan arah kiri.

Sejarah Sirkuit Jerez 

Sebagaimana dilansir dari lman official Sirkuit Jerez www.circuitodejerez.com, sirkuit ini beroperasi perdana pada tahun 8 Desember 1985 sebagai percontohan untuk tes mobil touring, hal ini sekaligus peresmian arena lintasan tersulit.

Sebelumnya Sirkuit Jerez memiliki nama Circuito de Jerez sejak diresmikan pada 8 Desember 1985, kemudian pada 3 mei 2018, sirkuit ini berubah nama menjadi Circuito de Jerez Angel Nieto.

Angel Nieto adalah seorang pembalap motor asal Andalusia tepatnya dari kota Jerez de la Frontera.

Namanya disematkan pada Sirkuit Jerez untuk mengenang dan penghormatan pada sang legenda tersebut.

Angel Nieto mulai mengikuti ajang motor Grand Prix pada tahun 1964 dan pensiun pada 1986.

Pembalap asal kota ini menjadi juara dunia kelas 125 cc sebanyak 5 kali dan jika di total di kelas lainya dia telah memiliki 13 gelar juara dunia.

Terletak di Andalusia tepatnya di Spanyol bagian selatan yang merupakan daerah lembah, sirkuit ini menawarkan pemandangan yang indah, sekaligus destinasi wisata yang keren.

Insiden di Sirkuit Jerez 

Halaman:

Editor: Achmad Sayuti Majid

Sumber: www.circuitodejerez.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x