Berapa Modal Jualan Online? Yuk Cari Tahu!

- 30 Desember 2022, 14:44 WIB
Jadi seller di market place Blibli.com lebih menguntungkan karena ada fitur unggulan seperti iklan gratis dll
Jadi seller di market place Blibli.com lebih menguntungkan karena ada fitur unggulan seperti iklan gratis dll /Istockphoto /

SUARA HALMAHERA - Maraknya penggunaan internet dan sosial media membawa dampak positif termasuk untuk bisnis. Bisnis online menjadi salah satu peluang yang banyak di bidik generasi muda. Banyak yang mencari tahu tentang berapa modal jualan online dan bagaimana cara agar bisa menarik lebih banyak pembeli.

Beberapa tahun ke belakang hingga sekarang bisnis online menjadi salah satu bisnis yang populer. Beragam jenis dan jenis-jenis online seperti toko online, reseller, affiliate dan jenis lainnya sukses melahirkan jutawan dan miliarder. Namun tentu saja memerlukan modal operasional dan berbagai rincian biaya lainnya untuk mempersiapkan bisnis ini.

Berani Mengambil Langkah

Baca Juga: Kelebihan Air Fryer, Alat Goreng Tanpa Minyak yang Naik Daun

Untuk memulai suatu bisnis tentunya harus siap dengan berbagai resiko yang dihadapi. Bagi pemula yang ingin berjualan secara online tentunya tidak bisa membuang-buang waktu dan uang secara percuma. Harus berani mengambil langkah yang benar-benar efektif dan mulai berjualan.

Setelah menentukan produk apa yang akan dipasarkan atau bahkan diproduksi sendiri, untuk menjadi owner sebuah bisnis online Anda perlu menghitung secara rinci apa saja yang diperlukan termasuk biayanya. 

Sebuah toko online cenderung lebih mudah dengan modal minim daripada harus membuka butik di mall. Anda terkadang hanya membutuhkan ruangan dan dekorasi tanpa harus bingung memikirkan biaya sewa toko. 

Modal untuk Jualan Online  

Baca Juga: Banjir Rob Akan Rendam Jakarta Semingguan, Ini Titik yang Diprediksi Bakal Tergenang

Halaman:

Editor: Achmad Sayuti Majid


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x