Kirin, Salah Satu Mitologi Jepang Yang Hadir Sejak Abad ke-5 SM

- 25 April 2022, 19:36 WIB
Ilustrasi Kirin Hewan mitologi jepang
Ilustrasi Kirin Hewan mitologi jepang /Foto: Pezibear/

Baca Juga: Rusia Akan Hentikan Peperangan Namun Ada Syarat, Simak Penjelasannya

Kirin adalah makhluk mitologi yang kepalanya hampir mirip dengan naga, sekalipun Secara harfiah artinya salah jerapah.

Dalam kepercayaan masyarakat, bahwa Kirin merupakan sebuah tanda kebaikan dan juga kemakmuran.

Cerita legenda Kirin sudah sangat lama, diperkirakan pada abad ke-5 SM (sebelum Masehi).

Baca Juga: Siapa Dibalik Kelangkaan Minyak Goreng? Rocky Gerung: Polisi bilang nggak ada mafia, faktanya ada

Baca Juga: Tindakan Represif Kepolisian Dalam Mengamankan Massa Aksi Ramai Diprotes Warganet

Kirin juga digambarkan bahwa hampir seluruh tubuhnya diselimuti oleh kemerahan api.

Namun dengan wajah yang menyeramkan, Kirin tidak menghukum sembarang orang.

Kirin dikisahkan hanya melakukan hukuman kepada orang-orang yang jahat.***

Halaman:

Editor: Risman Lutfi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x