Bikin Malu Manchester United, Inilah Kontribusi Harry Maguire Lawan Tottenham Hotspur

- 19 Agustus 2023, 18:04 WIB
Harry Maguire masih buat manchester unuted malu
Harry Maguire masih buat manchester unuted malu /Action Images via Reuters/Andrew Boyers/File Photo

SUARA HALMAHERA - Menjelang laga krusial antara Tottenham Hotspur vs Manchester United, sorotan tertuju pada pemain belakang The Red Devils, Harry Maguire. Sebagai kapten tim dan salah satu pusat pertahanan utama MU, Maguire memiliki peran penting dalam menjaga stabilitas timnya.

Rekor pertemuan Harry Maguire bersama Manchester United melawan Tottenham Hotspur menjadi bahan perbincangan, pasalnya sang kapten masih belum bisa buat tim kebanggaanya Unggul.

Harry Maguire adalah salah satu pemain yang telah membuktikan kualitasnya di pentas Liga Premier Inggris. Kedatangannya ke Manchester United dari Leicester City telah memberikan dampak positif dalam memperkuat lini pertahanan tim.

Baca Juga: David da Silva Adalah Cobaan untuk Bojan Hondak di Laga Persib vs PSIS

Kontribusi Harry Maguire

Catatan transfermark pertemuan Maguire melawan pasukan The Lily White tercatat sebanyak 10 kali dan masih belum bisa selamatkan muka MU

Posisinya sebagai bek tengah dan kemampuan dalam mengantisipasi serangan lawan serta distribusi bola yang baik membuatnya menjadi bagian integral dalam strategi tim, sayang peran tersebut kala mennghadapi The Lily White belum benar-benar efektid

Dari sepuluh pertandingan di berbagai kompetisi, Maguire meraih lima kali kemenangan, satu hasil imbang, dan empat kekalahan. Meskipun hasilnya bervariasi, kontribusinya dalam mengamankan lini belakang terus terlihat.

Selain itu tiga kali menerima kartu kuning dalam pertandingan melawan pasukan The Lily White menunjukkan betapa ketatnya persaingan dalam pertandingan ini. Pertandingan antara kedua tim selalu berlangsung dengan intensitas tinggi.

Di sisi lain, empat kekalahan yang dialami Maguire saat mabawa The Red Devils melawan pasukan The Lily White juga menjadi cambuk motivasi untuk tampil lebih baik di laga ini.

Halaman:

Editor: Achmad Sayuti Majid


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x