SK Yang di Keluarkan Lurah Sulamadaha Tentang Pembentukan Panitia Sepak Bola Kini Menuai Polemik

- 13 Maret 2022, 13:21 WIB
AS-SYAFA'AH CAP IV
AS-SYAFA'AH CAP IV /

SUARA HALMAHERA - Surat keputusan tentang pembentukan panitia sepak bola gawang sedang AS-SYAFAA'AH Cap IV kelurahan Sulamadaha tahun 2022 kini mendapat protes dari masyarakat dan pemuda. Ternate, 13 Maret 2022.

Hal ini memicu perdebatan di kalangan pemuda masyarakat pada umumnya karena surat tersebut berisikan keputusan mengenai Panitia sepak bola AS-SYAFAA'AH Cup IV Yang di bentuk dengan sepihak.

Dalam surat keputusan tersebut ditetapkan dengan Nama Irham Ali Soleman sebagai ketua panitia, Nasarudin Suleman sebagai sekertaris, dan Dirman Ansar sebagai bendahara.

Baca Juga: Manchester United VS Tottenham Hotspur di Liga Inggris 2021-2022; 3 Gol Fantastis Cristiano Ronaldo

"Kepala kelurahan tidak bijak dalam mengambil keputusan untuk mengeluarkan SK sampai pada telah dibuatnya pamflet, karena semua proses itu di lakukan tanpa adanya musyawarah bersama masyrakat. Ungkap Sekretaris Karangtaruna Misbun M Saleh, Minggu 13 Maret 2022.

Saya menamakan ini sebagai Panitia Babadiam yg di bentuk secara diam-diam dan disahkan secara diam-diam. ahir kata sebagai Sekretaris karantaruna saya menilai bahwa SK dan panitia itu ilegal karna pembentukan dan penetapannya tanpa ada musyawarah," Lanjut Misbun.

Terdapat beberapa keganjalan di dalam surat keputusan tersebut di karenakan tidak ada keterlibatan pemuda maupun beberapa tokoh masyarakat.

Baca Juga: Aset Berupa Mobil dan Rumah Mewah Milik Indra Kenz Telah di Sita Polisi

Sebagai pemuda Sulamadaha kami menilai bahwa keputusan lurah tidaklah benar di karenakan panitia tersebut yang telah di bentuk sacara rahasia.

Halaman:

Editor: Risman Lutfi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x