Siapa Pemilik FK Senica, Klub Bola Egy Maulana Vikri dan Witan Suleman Liga Slovakia

- 23 Januari 2022, 13:45 WIB
Witan Sulaeman dan Egy Maulana Vikri klub FK Senica.
Witan Sulaeman dan Egy Maulana Vikri klub FK Senica. /Instagram.com/FK_Senica

Pada tahun 1256 daerah pemukiman penduduk di sekitar kastil tersebut disebut sebagai Senica, dan mendapatkan hak administratif pada tahun 1393 sebagai kota.

Sejarah Fk Senica

Setelah 665 tahun kota ini berdiri, mereka akhirnya mempunyai klub baru bernama Zelezna unia Senica.

Klub ini teah 7 kali berganti nama hingga yang kita kenal saat ini sebagai FK Senica.

Pada masa perang dunia kedua pecah, sepak bola di kota Senica hampir pudar, namun Presiden Klub bola Zelezna unia Senica: Puurny Rudolf tetap menjaga klub sepak bola miliknya.

Klub ini terus bertahan hingga tahun 1962 berhasil mendirikan Stadion baru sebagai markas mereka saat itu nama klub tersebut berganti menjadi ‘Sokol Chemicke zavody’

Nama FK Resmi diperkenalkan pada tahun 2006 dan bertahan hingga saat ini.

Saat ini saham FK Senica dipegang oleh Oldrich Duda sekaligus menjadi pemilik klub tersebut.

Ketua yayasan FK Senica adalah Vladimir Levarsky dan manajer klub saat ini Pavel Sustr.

Itulah sejarah tim FK Senica serta pemilik tim tersebut yang saat ini menaungi Egy Maulana Vikri dan Witan Suleman,***

Halaman:

Editor: Achmad Sayuti Majid


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah