Syarat Pengajuan KUR BRI Mei 2022, Segera Akses untuk Pegiat UMKM se Indonesia

- 12 Mei 2022, 17:40 WIB
Ilustrasi pinjaman modal usaha hingga Rp50 juta dari KUR BRI, BNI ataupun Mandiri untuk UMKM dengan bunga rendah.
Ilustrasi pinjaman modal usaha hingga Rp50 juta dari KUR BRI, BNI ataupun Mandiri untuk UMKM dengan bunga rendah. /Unsplash.com/

Segara buat pengajuan untuk mendapatkan suntikan dana yang diedarkan pemerintah tersebut.

Pemerintah berkomitmen pada 2022 ini akan mengoptimalkan penyaluran KUR dengan memberikan subsidi suku bunga.

Adapun terbuka kesempatan yang sangat besar , karena alokasi KUR 2022 ini naik menjadi 22,7 persen secara nasional.

Cara mendapatkan KUR BRI Mei  2022

1 Buka situs www.kur.bri.co.id

2 lakukan pendaftaran terlebih dahulu bagi yang belum memiliki akun.

3 Setelah mempunyai akun, pilih menu Ajukan Pinjaman program KUR

4 Selanjutnya akan muncul halaman Syarat dan Ketentuan, baca dengan Seksama pernyataan yang diberikan lalu pilih atau klik menu Setuju

5 Lengkap formulir pengajuan 

- Profil atau biodata nasabah

Halaman:

Editor: Achmad Sayuti Majid

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah