House of Secrets: The Burari Deaths, Documenter Netflix Yang Rilis 8 Oktober 2021

- 5 November 2021, 15:49 WIB
“House of Secrets: The Burari Deaths”: Serial Dokumenter Kisah Bunuh Diri Massal di India Tayang di Netflix
“House of Secrets: The Burari Deaths”: Serial Dokumenter Kisah Bunuh Diri Massal di India Tayang di Netflix /youtube Netflix India/

SUARA HALMAHERA - Setelah digemparkan dengan film konsep dokumenter dari Thailand Project The Medium, kini beralih ke dokumenter asli dari India yang bertajuk House of Secrets: The Burari Deaths

House of Secrets: The Burari Deaths merupakan dokumenter yang dikerjakan oleh oleh Leena Yadav dan Anubhav Chopra bersama Netflix India

Film ini punya 3 series, House of Secrets: The Burari Deaths telah dirilis pada 8 Oktober 2021.

Baca Juga: Apakah The Medium Kisah Nyata, Ada Kaitan Dengan Perdukunan dan Wadah Bagi Arwah

Sang sutradara Leena Yadav merupakan seorang sineas kenamaan di india, karya film diantaranya adalah Teen Patti 2010 yang dibintangi oleh Amitabh Bachchan, Ben Kingsley,  Shraddha Kapoor

Serta Parched 2015, film ini ditayangkan pada bagian Presentasi Khusus di Festival Film Internasional Toronto 2015, dibintangi oleh Tannishtha Chatterjee dan Radhika Apte.

Dalam project film, terbarunya ini, sang sineas Leena Yadav mencoba mengangkat sebuah kejadian nyata tentang kematian massal yang terjadi pada sebuah keluarga di india

Kematian masala tersebut terjadi pada akhir juni 2018, oleh media disebut sebagai The Burari Deaths atau Kematian Burari.

Burau sendiri merujuk pada nama daerah dimana keluarga itu tinggal yakni Burari , Delhi , India.

Halaman:

Editor: Achmad Sayuti Majid


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x