Tertarik Dengan Komunikator Politik Irine Yusiana, Siti Sahra: Saya Ingin Mengkaji Beliau di Dunia Politik

- 1 November 2023, 18:33 WIB
Irine Yusiana Roba Putri dan Siti Sahra Musa
Irine Yusiana Roba Putri dan Siti Sahra Musa /

SUARA HALMAHERA - Salah satu mahasiswi asal Maluku Utara atas nama Siti Sahra Musa yang melanjutkan pendidikan S2 di kampus Universitas Muhammadiyah jakarta merasa tertarik dengan komunikator Irine Yusiana Roba Putri sebagai DPR-RI dapil Maluku Utara.

Siti Sahra mengaku bahwa Irine Yusiana Roba Putri merupakan salah satu perempuan yang bisa menjadi inspirator bagi perempuan dan masyarakat Maluku Utara secara umum.

Dari kepribadian dan kepeduliannya sebagai anggota dewan yang mewakili daerah Maluku Utara, Siti Sahra kemudian memutuskan untuk menyusun tesis dengan judul "komunikator politik Irina Yusiana Roba Putri Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia Periode 2019-2024".

Baca Juga: Kantor Hukum Hendra KASIM & Partner Menilai Bupati Halmahera Barat Melanggar Hukum

Baca Juga: Ucapan Doa Awal Bulan Untuk Mendapatkan Kebahagiaan, Kesehatan dan Keberhasilan Dalam Beraktivitas

Judul tesis yang diangkat itu memang sangat tepat karena ada keterkaitan dengan bidangnya sebagai mahasiswi yang belajar di Prodi Ilmu Komunikasi, Jurusan Komunikasi Politik Universitas Muhammadiyah Jakarta.

"Alasan saya mengambil judul tesis itu karena dari sekian legislator perempuan yang ada di Maluku Utara, salah satunya hanya beliau yang kelihatan di publik", Ucap Siti Sahra kepada Suara Halmahera, Rabu, 1 November 2023.

Siti Sahra menambah bahwa bukan soal kampanye media sosial yang menjadi dirinya tertarik untuk menjadikan ibu Irine Yusiana sebagai objek kajiannya, melainkan hasil kerja lapangannya.

Baca Juga: Warga Sagea Gelar Aksi Dihadang Kepolisian, Tembakan Gas Air Mata Membuat Ibu-Ibu Sesak Nafas

Halaman:

Editor: Risman Lutfi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x