Mengenal Secara Singkat G20 (part 3); Agenda Prioritas dan Pilar Presidensi G20 Indonesia

- 14 November 2022, 15:06 WIB
Penumpang turun dari bus listrik yang menjadi transportasi angkutan pengumpan (shuttle) di lokasi KTT G20 di kawasan Nusa Dua, Badung, Bali, Sabtu 12 November 2022. Menjelang perhelatan internasional tersebut Presiden Jokowi meluncurkan Dana Pandemi untuk memperkuat arsitektur kesehatan global.
Penumpang turun dari bus listrik yang menjadi transportasi angkutan pengumpan (shuttle) di lokasi KTT G20 di kawasan Nusa Dua, Badung, Bali, Sabtu 12 November 2022. Menjelang perhelatan internasional tersebut Presiden Jokowi meluncurkan Dana Pandemi untuk memperkuat arsitektur kesehatan global. /FIKRI YUSUF/ANTARA FOTO

Suara Halmahera - Tema Presidensi G20 ke 17 yang berlangsung di Indonesia 2022 ini adalah "Recover Together, Recover Stronger".

Melalui tema tersebut, Indonesia ingin mengajak seluruh dunia untuk bahu-membahu, saling mendukung untuk pulih bersama serta tumbuh lebih kuat dan berkelanjutan.

Untuk mendukung tujuan tersebut, sebagai tuan rumah acara, Indonesia memiliki pilar presidensi dan agenda prioritasnya sendiri. Apa saja? Simak penjelasan singkat berikut ini.

Baca Juga: Mengenal Secara Singkat G20 (part 1); Sejarah, Tujuan, dan Anggotanya

Adapun pilar presidensi Indonesia pada G20 ini antara lain sebagai berikut:

1. Memperkuat lingkungan kemitraan.
2. Mendorong produktivitas.
3. Meningkatkan ketahanan dan stabilitas.
4. Memastikan pertumbuhan berkelanjutan dan inklusif.
5. Kepemimpinan kolektif global yang lebih kuat.

Untuk mewujudkan tujuannya tersebut disusunlah agenda prioritas yang akan dibahas selama dua hari oleh 20 Petinggi Dunia ini.

Baca Juga: Mengenal Secara Singkat G20 (part 2); Peran dan Manfaatnya Untuk Indonesia.

Agenda prioritas jalur keuangan yang akan dibahas selama prosesi KTT G20 ke 17 ini antara lain sebagai berikut:

Halaman:

Editor: Mohamad Rizky Djaba

Sumber: Kominfo Bank Indonesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x