Ini Jadinya SU 35 di Tangan Indonesia, Saking Berbahaya AS Melarang Pembelian Pesawat Tempur Tersebut

- 5 April 2022, 10:28 WIB
SU 35 Di tangan Indonesia begitu mengerikan, rusia mau beri gratis As melarang
SU 35 Di tangan Indonesia begitu mengerikan, rusia mau beri gratis As melarang /Defense World

SUARA HALMAHERA – Meskipun Amerika Serikat (AS) larang Indonesia membeli SU 35, namun potensi pembelian tetap ada.

Soal pembelian SU 35 dari Kementerian Pertahanan Indonesia, Dubes Rusia untuk Indonesia Lyudmila Vorobyova  sebut  tidak ada pembatalan kontrak

"Tidak ada pembatalan kontrak secara resmi," kata Lyudmila pada Antara Februari lalu, dikutip Tim Suara Halmahera 5 April 2022.

Baca Juga: Presiden Ukraina, Volodymyr Zelensky Minta Dukungan Melalui Musik

Hal tersebut membuka kemungkinan bahwa SU 35 bisa dimiliki Indonesia di kemudian hari

Bagaimana jadinya jika Indonesia memiliki SU 35 Flanker E

Rencana pembelian pesawat generasi ke 4,5 buatan Rusia tersebut dimulai pada tahun 2017 silam.

Baca Juga: Rusia Tunjukan Kekuatan Militer yang Sebenarnya, Pesawat Tempur SU 35 kini Jadi Teror Nyata bagi Ukraina

Military-Today sebuah situs review teknologi tempur mengungkapkan Sukhoi SU 35 masuk  dalam jajaran sepuluh pesawat tempur terbaik dunia.

Halaman:

Editor: Achmad Sayuti Majid

Sumber: Lingkar Kediri Antara Military Today


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x