Lailatul Qadar, Kapan Waktunya Malam Seribu Bulan itu? Simak Penjelasannya

- 10 April 2022, 13:25 WIB
Ilustrasi Lailatul Qadar
Ilustrasi Lailatul Qadar / /pexels/George Desipris

SUARA HALMAHERA - Bulan suci Ramadhan adalah bulan yang sangat dinantikan oleh seluruh umat muslim di dunia.

Hal itu karena bulan Ramadhan memiliki banyak manfaat, dan dalam bulan ini juga ada 1 malam yang dikenal sebagai malam seribu bulan.

Malam itu diketahui dengan nama Lailatul Qadar yang mempunyai makna sangat mendalam dan penuh dengan berkah.

Baca Juga: Keren, Ustadzah Oki Setiana Dewi Akan Berkunjung Ke Maluku Utara

Baca Juga: Timnas Futsal Indonesia Meraih Kemenangan Dengan Skor 6-1 Melawan Myanmar

Malam Lailatul Qadar hanya ada pada bulan ramadhan, olehnya itu dalam jangka waktu 1 tahun hanya satu kali saja.

Lalu kapan malam Lailatul Qadar itu.? Waktu malam Lailatul Qadar terjadi pada sepuluh hari terakhir bulan Ramadhan.

Malam Lailatul Qadar juga banyak ditemukan dalam Al-Qur'an dan hadits, seperti dilansir dari Jurnal Medan.

Baca Juga: Ini Alasannya Pemimpin Yakuza Jepang Ditangkap Oleh Amerika Serikat

Halaman:

Editor: Risman Lutfi

Sumber: Pikiran Rakyat Jurnal Medan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x