Anak Diajari Hemat Itu Ajaran Sesat, Simak Penjelasan Gus Baha Berikut Ini

- 23 Januari 2022, 21:22 WIB
Anak Diajari Hemat Itu Ajaran Sesat, Simak Penjelasan Gus Baha Berikut Ini
Anak Diajari Hemat Itu Ajaran Sesat, Simak Penjelasan Gus Baha Berikut Ini /Youtube Kalam - Kajian Islam/

SUARA HALMAHERA - Mengenai mendidik anak untuk hemat tentu menjadi perhatian penting Gus Baha.

Gus Baha menekankan kepada orang tua untuk tahu betul mendidik anak yang benar biar tidak menjadi orang tua yang durhaka.

Menurut Gus Baha orang tua yang mengajari anak hemat merupakan sikap yang terpuji, namun cara ini salah.

Sebelum mengajari anak hemat, menurut Gus Baha orang tua terlebih dahulu harus memberikan contoh.

Sebagaimana dilansir dari Ringtimes Bali, Minggu 23 Januari 2022, simak berikut ini pendapat Gus Baha tentang cara mendidik anak berdasarkan syariat Islam.

Gus Baha yang merupakan Kyai asal Rembang itu memberikan pendapat bahwa orang tua harus luangkan waktu untuk anak-anaknya bermain.

Hal ini, menurut Gus Baha sudah dicontohkan baginda Nabi Muhammad.

“Maka kemudian Nabi Muhammad itu pernah menangkap jin ifrit di Madinah, Nabi Muhammad semangat sekali, karena saat itu beliau sedang sholat diganggu ifrit, lalu ditangkap dan diikat,” kata Gus Baha.  

“Nabi itu lucu, tujuannya cuma satu, yaitu diikat agar esok dibuat mainan anak-anak kecil di Madinah, maka kata ulama mengajak bermain anak kecil itu sunnah,” lanjut beliau.

Halaman:

Editor: Firmansyah Usman

Sumber: Ringtimes Bali


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x