Revolusi Bersama Rakyat Miskin Dunia, Merupakan Film Tentang Revolusi Bolivarian Venezuela

- 19 November 2021, 09:40 WIB
Film Revolusi Bersama Rakyat Miskin Dunia
Film Revolusi Bersama Rakyat Miskin Dunia /

SUARA HALMAHERA- Hugo Chavez ialah Presiden Venezuela yang anti Imprealisme. Setelah memenangkan pertarungan Pemilu Venezuela 1999, Hugo Chavez kemudian melakukan perombakan konstitusi dari yang tidak pro rakyat menjadi pro rakyat. Chavez kemudian dikenal sebagai pimpinan revolusi Venezuela Bolivarian. Orang-orang Venezuela menyebut diri mereka Chavista.

Dua kali menjabat Presiden Venezuela berkali-kali para oligarki mencoba untuk menggulingkannya. Tahun 2000 Chavez dikudeta oleh kelompok oligarki.

Namun kedeta tersebut hanya berjalan sampai 48 jam. Kekuasaan Chavez kembali direbut oleh rakyat miskin Venezuela. Chavez kemudian kembali menjadi Presiden Venezuela.

Baca Juga: Film-film Perjuangan Perempuan Yang Bisa Menambah Isnpirasi Perlawanan Perempuan Abad 21!

Walupun sudah meninggal dunia 5 Maret 2013 program revolusi bolivarian masih terus berjalan hingga hari ini.

Venezuela semakin mengarah pada sosialisme. Sehingga membuat Imprealisme terutama Amerika Serikat melakukan berbagai upaya untuk menggagalkan revolusi Venezuela.

Seperti yang diceritakan Film " Revolusi Bersama Rakyat Miskin Dunia". Film ini menceritakan bagaimana perjalanan revolusi Bolivarian yang di pimpin oleh Hugo Chavez.

Baca Juga: Film-film Perjuangan Perempuan Yang Bisa Menambah Isnpirasi Perlawanan Perempuan Abad 21!

Film ini berbentuk documenter yang dikerjakan oleh, I Gede Sandra ST, Zely Ariane, Kuncoro Adi Broto.

Halaman:

Editor: Ali Akbar Muhammad

Sumber: Youtube ( Dipantara Mahardika Official)


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah