Biodata Pemain Layangan Putus: Reza Rahadian Blasteran Maluku dan Iran

- 17 November 2021, 12:36 WIB
Biodata Pemain Layangan Putus: Reza Rahadian Blasteran Maluku dan Iran
Biodata Pemain Layangan Putus: Reza Rahadian Blasteran Maluku dan Iran /Instagram/@layanganputus.md/

SUARA HALMAHERA - Berikut pemain Layangan Putus atau pemeran utama, Reza Rahadian ternyata memiliki darah Maluku dan Iran.

Reza Rahadian pemain Layangan Putus ini merupakan blasteran Maluku - Iran ini adalah aktor yang tak asing lagi dalam film layar lebar di Indonesia.

Diketahui Reza Rahadian pemain Layangan Putus ini berdarah Maluku dari sang ibu yang bermarga Matulessy.

Sedang dari sang ayah, Rahim, Reza Rahadian berdarah Iran.

Pria yang sudah berkepala tiga ini telah membintangi banyak film layar lebar dan film series diantaranya adalah Layangan Putus.

Berikut biodata Reza Rahadian berdarah Maluku dan Iran ini:

Nama Lengkap: Reza Rahadian Matulessy

Nama Panggung: Reza Rahadian

Tempat, Tanggal Lahir: Bogor, 5 Maret 1987

Halaman:

Editor: Firmansyah Usman

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah