Waspada Gempa Bumi Guncang Tobelo, Pusat Gempa Berada di Laut

- 14 Desember 2022, 06:39 WIB
Waspada Sesar Halmahera, gempa bumi Guncang Tobelo Halmahera Utara Maluku Utara
Waspada Sesar Halmahera, gempa bumi Guncang Tobelo Halmahera Utara Maluku Utara /BMKG /

SUARA HALMAHERA - Gempa Bumi Guncang Tobelo, Halmahera Utara, Maluku Utara pada 14 Desember 2022

Gempa Bumi Tobelo terjadi pagi ini pukul 2:45 wib

Gempa berkekuatan magnitudo 3,2 berpusat di laut di 134 km Barat Laut Tobelo

Baca Juga: Gempa Bumi Guncang Pangandaran Lokasi di Laut Dirasakan Hingga ke Bandung

Kedalaman gempa bumi Tobelo berada di 13 km, termasuk gempa dangkal

Koordinat gempa berada di 2.54 lintang utara, 127.10 bujur timur

"Gempa Mag:3.2, 14-Dec-2022 02:54:45WIB, Lok:2.54LU, 127.10BT (134 km BaratLaut TOBELO-MALUT), Kedlmn:13 Km," cuit akun Twitter BMKG

Parameter gempa saat ini masih dianalasis oleh BMKG 

Baca Juga: Gempa Bumi mag 5,3 Guncang Laut Aceh Sore Ini 13 Desember 2022

"Disclaimer:Dlm bbrp menit pertama stlh gmp,parameter gmp dapat berubah dan boleh jadi blm akurat,kecuali tlh dianalisis ulang seismologist,"

Sesar Halmahera

Sebagaimana diketahui Halmahera Utara dilalui oleh patahan Sesar Halmahera

Merupakan bagian dari segmen Sesar Filipina yang merupakan Zona Megathrust

Meski BMKG belum mengkonfirmasi penyebab Gempa tersebut, namun masyarakat patut waspada akan Potensi Tsunami

Sesar Halmahera dan sesar laut Maluku bertemu di laut membentang mulai dari Halmahera Selatan hingga Morotai, Maluku Utara

Gempa Bumi Tobelo Halmahera Utara sejauh ini belum terkonfirmasi ada kerusakan ***

 

Gempa Bumi Tobelo Halmahera Utara Maluku Utara, berpusat di laut, sesar Halmahera zona subduksi bagian dari Megathrust Sesar Filipina

Editor: Achmad Sayuti Majid


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x