Bisnis Kopra Putih Sulawesi Tenggara Dan Maluku Utara, Peluang Usaha Menembus Pasar Cina

- 21 Januari 2021, 16:01 WIB
bisnis kopra putih bisa manfatatkan BPUM UMKM Rp2,4 Juta
bisnis kopra putih bisa manfatatkan BPUM UMKM Rp2,4 Juta /Pixabay English

 

SUARA HALMAHERA – Bisnis kopra putih saat ini sangat menjanjikan, dan peluang untuk menjalani bisnis tersebut terbuka lebar.

Bisnis kopra putih bisa dijankan dengan skala UMKM, untuk modal awal bisa memanfaatkan bantuan dari pemerintah berupa banpres BPUM UMKM Rp 2,4 juta

Wilayah Indonesia Timur mulai mengelut bisnis baru ini, karena pangsa pasanrnya yang sampai ke negeri tirai bambu.

Pada bulan Mei 2021 petani kopra putih Sulawesi Tenggaran berhasil melakukan ekspor kopra putih ke negeri cina.

Menteri Desa PDTT menerangkan bahwa bisanis kopra putih yang di jalankan oleh para petani di Sulawesi tenggara, menembus pasar 3 negera besar, Cina India dan Bangladesh.

“Kali ini ekspor dilayangkan ke Cina, dan segera ditambah dengan ekspor ke India dan Bangladesh," papar Menteri Desa PDTT Abdul Halim Iskandar dalam keterangan resmi di Jakarta, pada bulan mei 2020 kemarin, dukutip Suara Halmahera dari Antara.

Bahkan beberapa pengusaha mulai mejajal petani kelapa di Maluku Utara, prospek pasar ini sangat menguntungkan bagi petani kelapa dan paluku bisnis.

Maluku utara memiliki jumlah pohon kepala produktif dan menjadi tumpuan ekonomi bagi masyarakaat Maluku Utara.

Namun masih sedikit pelaku usaha yang terjun dan memanfaatkan bisnis kopra putih, di wilayah ini, untuk memulai usaha kopra putih sangat mudah karena modal awal pelaku usaha bisa memanfaatkan bantuan BPUM UMKM Rp 2,4 juta

Di maluku uatara ada 3 wilayah yang di kenal memiliki potensi untuk menjalan bisnis kopra putih.

Halmahera utara (Halut) dan Halmahera Selatan (Halsel) yang di kenal memiliki petani kelapa terbanyak, namun masih banyak petani kelapa disana yang mengelola buah kelapa dengan cara yang konfensional, yakni kopra asap.

Sementara yang sudah mulai merabak pasar bisnis kopra putih adalah para petani di daerah kabupaten kepulaun Taliabu beberapa patani kelapa di Kepulauan Sula.

Cara mengolah kelapa menjadi kopra putih pun terbilang sangat sederhana dan gampang, cara tradisional cukup mengunakan panas matahari.

Dikutip dari chanel youtube @MitraKelapaIndonesiaMKI, kelapa yang telah di kupas dari kulit kemudian dibelah menjadi 2 bagian.

Hal tersebut dilakukan untuk mengelularkan air kelapa dan agar daging buah kepala terbuka, lalu kelapa di cuci.

Selanjutnya kelapa yang di susun di sebuah wadah degan posisi terbalik menegadah ke atas, kelapa di jemur di bawah sinar matahari langsung.

Buat penampang dan tutup denga plastik trasparan, gunanya untuk menambah intensitas panas agar kelapa cepat mengering.

Setelah kering, pisahkan danging kelapa dari tempurung dan susun kelapa di dalam gudang, kopra putih siap untuk di pasarkan.***

Editor: Achmad Sayuti Majid

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x