AWAS Gempa Bumi di Laut, Halmahera Utara Diguncang Gempa M 5,0

15 Desember 2022, 11:01 WIB
Aktivitas Zona Subduksi Laut Maluku mengancam Halmahera Utara gempa bumi 5,0 di laut /Foto BMKG dan pixabay /

SUARA HALMAHERA - Gempa Bumi berkekuatan Magnitudo 5,0 berpusat di laut, terjadi di Halmahera Utara

Gempa Bumi ini mengguncang Daruba, Halmahera Utara pada 15 Desember 2022 pukul 10:31 wib

Gempa Bumi Halmahera Utara hanya berada di kedalaman 13 km berpusat di laut

Baca Juga: Tsunami Maluku Utara 9 Meter Tenggelamkan Pesisir Halmahera Tahun 1858

Lokasi gemoa berada di 2.88 lintang utara,127.50 bujur timur, sekitar 127 km Barat Laut Daruba, Halmahera Utara, Maluku Utara

"Gempa Mag:5.0, 15-Des-22 10:31:09 WIB, Lok:2.88 LU,127.50 BT (127 km BaratLaut DARUBA-MALUT), Kedlmn:13 Km," cuit akun Twitter BMKG

Meski pusat gempa berada di kaut,namun BMKG mengkonfirmasi tidak terjadi tsunami

"Tidak berpotensi tsunami," demikian keterangan BMKG

Baca Juga: Tanah Cianjur Terus Bergetar, Sesar Cugenang Meneror, Gempa Bumi Susulan Terus Terjadi

Sesar laut Maluku

Sebagimana diketahu di sekitar oueat gempa terdapat 2 sesar di bawah laut Maluku

Sesar tersebut adalah Sesar Halmahera dan sesar laut Maluku, yang meruapakan Sesar mikro Filipina

Keduanya meruapakan zona subduksi yang bisa menimbulkan tsunami

Masyarakat diminta agar tetap waspada, dan bijak menerima informasi

Gempa Daruba Halmahera Utara Magnitudo 5,0 ini dirasakannhingga ke morotai dengan intensitas II MMI.***

Editor: Achmad Sayuti Majid

Tags

Terkini

Terpopuler